Sore – Roulette
Lirik Lagu dari Roulette
Aaa.. a.. a.. a..
Mataku memandang jauh
Ke angkasa senja
Setelah cahaya lelah menyinari bumi
Menjelang malam
Aku bernyanyi
Ucapkan syukurku
Kepadamu Tuhan
Buat sepanjang hari
Yang telah Kau beri
Dihidupku
Disclaimer : Lirik lagu Sore – Roulette ini adalah hak cipta / hak milik dari pengarang, artis, band dan label musik yang bersangkutan. Seluruh media termasuk lirik lagu ataupun Chord lagu yang terdapat disini hanyalah untuk media promosi dan pembelajaran. (18185)